Official Site PSS Sleman
06 Feb

PSSLEMAN.ID – Tanda pagar #10TahunDiBarisan menggema dan menjadi trending di social media khususnya di Twitter. Jumlah twitnya bahkan mencapai lebih dari 10 ribu tagar. Bukan tanpa sebab, munculnya tagar tersebut adalah karena tepat di tanggal 5 Februari 2021 ini, Brigata Curva Sud atau BCS tengah merayakan ulang tahunnya yang ke-10. Berbagai ucapan dan doa pun…