PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Peluang perekrutan pemain baru di bursa transfer pemain pada putaran kedua Pegadaian Championship 2025/2026 masih terbuka lebar bagi PSS Sleman. Meskipun sudah ada penambahan tiga pemain baru, apabila terdapat kebutuhan mendesak, terutama terkait kondisi pemain, manajemen dan tim pelatih tetap bersikap terbuka. Direktur teknik PSS Sleman, Pieter Huistra menyampaikan bahwa pihak klub…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Melalui keterangan resmi yang disampaikan kepada publik, Direktur Teknik PSS Sleman, Pieter Huistra, mengonfirmasi bahwa manajemen klub telah mengamankan tanda tangan sejumlah pemain baru yang diproyeksikan untuk memperkuat skuad Super Elang Jawa pada putaran kedua kompetisi Pegadaian Championship musim 2025/2026. Langkah ini sebagai bagian dari usaha manajemen klub meningkatkan kualitas dan kedalam…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Demi menjaga keseimbangan tim dan tetap tampil kompetitif di Pegadaian Championship 2025/2026 usai Cleberson mendapatkan keputusan medis harus menepi hingga akhir musim. Manajemen PSS Sleman bergerak cepat melakukan perekrutan Lucas Gama Moreira atau Lucão. Kedatangannya dinilai menjadi nilai tambah baik dari aspek permainan, pengalaman, serta kepemimpinan yang sepadan untuk menjaga stabilitas lini…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – PSS Sleman resmi memperkenalkan rekrutan terbarunya di putaran kedua Pegadaian Championship 2025/2026, yakni Lucas Gama Moreira atau Lucão. Pemain asal Brasil ini menjadi solusi tepat saat krisis bek tengah melanda skuad Super Elja usai Cleberson Martins de Souza harus absen hingga akhir musim. Lucão menyebutkan kedatangannya di PSS bukan sekadar mengisi skuad…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – PSS Sleman secara resmi telah mengumumkan berakhirnya kebersamaan dengan Ifan Nanda Pratama, salah satu talenta hasil pembinaan internal klub. Keputusan tersebut mengakhiri kebersamaan panjang pemain yang tumbuh bersama Super Elja sejak menimba ilmu di PSS Development Center. Manajemen PSS menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas dedikasi dan peran serta Ifan Nanda selama membela Super…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Dua minggu jelang bergulirnya kompetisi Pegadaian Championship 2025/26, PSS Sleman melakukan langkah positif berkaitan dengan pengembangan potensi pemain mudanya. Talenta muda Laskar Sembada secara resmi dipinjamkan kepada klub lain demi mendapatkan menit bermain yang lebih banyak serta pengalaman kompetitif yang berharga. Laskar Sembada secara resmi meminjamkan dua pemain mudanya, yakni Fidelis Davin…
