PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Kecerdikan Persib Bandung di pertandingan ini membuat penggawa Laskar Sembada gagal melanjutkan tren positif di pertandingan sebelumnya dengan meraih kemenangan di pekan keempat BRI Liga 1 2022-2023, Sabtu (13/8/2022) silam. Kekecewaan terlihat jelas dari raut wajah kapten tim PSS, Syaiful Ramadhan ketika mendampingi pelatih kepala PSS, Seto Nurdiyantoro di sesi wawancara paska…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Jelang berakhirnya babak pertama pertandingan PSS kontra PS Barito Putera di gelaran pekan keempat BRI Liga 1 2022-2023, gemuruh sorak-sorai PSS fans pecah ketika Todd Rivaldo Albert Ferre menjebol gawang tim besutan Dejan Antonic, Sabtu (13/8/2022) malam di Stadion Maguwoharjo. Pemain kelahiran Jayapura, 21 tahun yang lalu ini sukses memanfaatkan salah antisipasi…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Usai melakoni laga pekan ketiga BRI Liga 1 2022-2023 kontra Arema FC, kondisi pemain PSS secara umum dalam kondisi baik. Namun, ada dua nama pemain yang harus menepi dan tidak bisa mengikuti sesi latihan bersama tim. “Ada Syaiful Ramadhan dan Riki Dwi Saputro yang saat ini tidak bisa mengikuti latihan pasca laga…
PSSLEMAN.ID, BANDUNG – Dengan nada tenang, ekspresi datar namun sikap berani dari bek kiri PSS, Syaiful Ramadhan tetap tampak dari intonasi bicaranya mengenai pertandingan kontra Persib pada babak delapan besar turnamen pra-musim Piala Presiden 2022. Pertandingan ini digelar di stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jum’at (1/7/2022) besok malam. “Kita tahu pertandingan besok bukanlah…
PSSLEMAN.ID, SURAKARTA – PSS Sleman akan menghadapi Persita Tangerang pada laga kedua Piala Presiden 2022. Laga yang dihelat di stadion Manahan, Surakarta pukul 16.00 WIB itu kemungkinan akan tidak dihadiri oleh enam pemain PSS. Pasalnya, mereka mengalami cedera ketika jalani latihan reguler. Keenam pemain tersebut yakni M. Ridwan, Jandia Eka, Syaiful Ramadhan, Marckho Sandy, Derry…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Kembalinya Syaiful Ramadhan untuk membela PSS di posisi full back kiri menambah persaingan ketat di posisi tersebut. Hal ini menandakan kesiapan jajaran pelatih tim berjuluk Super Elang Jawa menanamkan jiwa kompetisi kepada para pemainnya di semua posisi tanpa terkecuali. Pria kelahiran Medan, Sumatera Utara 33 tahun silam ini sempat mengisi skuat PSS…