PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Hasil imbang kembali diperoleh PSS Sleman di pertandingan kandang ketika menjamu Persik Kediri pada pekan ke-16 BRI Liga 1-2023/24 yang berlangsung di Stadion Maguwoharjo, Sabtu (21/10/2023). Sempat unggul melalui gol Hokky Caraka pada menit ke-10, namun dianulir karena dianggap offside membuat PSS gagal meraih kemenangan di kandang. Kegagalan ini membuat kecewa berat…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Pada pertandingan pekan ke-16 BRI Liga 1-2023/24, PSS Sleman menjalani laga kandangnya dengan menjamu Persik Kediri di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (21/10/2023) sore. Hasil akhir pertandingan berakhir imbang untuk kedua tim dengan kedudukan 2-2. Menghadapi Tim Macan Putih julukan dari Persik Kediri, Pelatih Kepala PSS Sleman, Bertrand Crasson menurunkan komposisi pemain di…
PSSLEMAN.ID, MALANG – PSS Sleman U20 menutup pertandingan hari pertama EPA Liga 1-2023/24 kontra Arema FC U20 dengan meraih kemenangan melalui gol semata wayang dari Wahyu ‘Tromol’ Adi Utomo pada menit ke-4. Partai kedua tim tersebut berlangsung di Lapangan Batalyon Zeni Tempur 5, Kepanjen, Malang, Sabtu (21/10/2023) sore WIB. “Syukur alhamdulillah, hari ini kami meraih…
PSSLEMAN.ID, MALANG – Virus kemenangan yang ditularkan PSS Sleman U16 menjalar kepada seniornya, PSS Sleman U18. Tim besutan Anang Hadi Saputra tampil perkasa usai mengalahkan Arema FC U18 dengan skor 0 – 1. Gol semata wayang kemenangan tersebut diciptakan menit ke-8 melalui Fajar Ahmad Khusen. Kemenangan ini tentu sangat membahagiakan bagi seluruh tim tanpa terkecuali…
PSSLEMAN.ID, MALANG – Motivasi dengan kombinasi optimis tinggi dalam menjalani pertandingan kontra Arema FC U16 pada hari pertama lanjutan EPA Liga 1-2023/24 menuai kemenangan dengan skor 0-2. Pertandingan kedua tim berlangsung di Lapangan Batalyon Zeni Tempur 5 Kepanjen, Malang, Sabtu (21/10/2023) pagi WIB. Dua gol kemenangan tim besutan Fajar Subekti tercipta melalui kapten tim Nurohmad…
PSSLEMAN.ID, YOGYAKARTA – Perjuangan pasukan PSS Sleman U13 meladeni tantangan Tim Gunung Kidul Tigers berakhir dengan kemenangan 3-0. Ketiga gol kemenangan dari Laskar Sembada U13 masing-masing diciptakan oleh Yusuf Candrawinata 27’, Arkhan Raka 29’, Kivlan Phidias Setyawan 35’. Pertandingan kedua tim berlangsung pada pekan ke-7 fase Grup A Piala Soeratin 2023 DIY di Lapangan Kenari…