PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Ada hal berbeda yang tampak pada latihan PSS Development Center di lapangan Sonoraya, Sleman, Rabu (15/2/2023) sore. Gelandang PSS, Arlan Agma dan Bek kanan PSS, Muhammad Fariz tampak mengikuti latihan dengan para pemain PSS Development Center. Mereka merupakan jebolan dari PSS Development Center yang dipromosikan ke tim senior PSS Sleman musim ini….