PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Kembalinya Syaiful Ramadhan untuk membela PSS di posisi full back kiri menambah persaingan ketat di posisi tersebut. Hal ini menandakan kesiapan jajaran pelatih tim berjuluk Super Elang Jawa menanamkan jiwa kompetisi kepada para pemainnya di semua posisi tanpa terkecuali. Pria kelahiran Medan, Sumatera Utara 33 tahun silam ini sempat mengisi skuat PSS…
PSSLEMAN.ID, MEDAN – Lebaran tahun ini masih saja diselimuti awan kabut pandemi Covid-19. Namun hal tersebut tidak menjadi penghalang bagi juru gedor muda Super Elja, Muhammad Dwi Raffi Angga, untuk bersilaturahmi dengan keluarga besarnya di kota Medan, Sumatra Utara. “Budaya merayakan lebaran di Medan masih sama dengan kota kota lain di Indonesia. Halal-bihal ke rumah…