PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Legiun asing PSS Sleman asal Jepang, Kei Sano mengaku sangat menyukai komik atau ‘manga’ dan film kartun atau ‘anime’ dari Jepang. Kei dengan sangat antusias menyebutkan bahwa manga dan anime yang sangat ia sukai dan ikuti adalah One Piece. One Piece sendiri adalah serial manga dan anime dari Jepang yang dibuat oleh…
PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Negara Indonesia dan kompetisi sepak bolanya adalah hal yang sangat baru bagi penyerang sayap PSS asal Jepang, Kei Sano. Sebelumnya, Sano bermain untuk Sirens FC, klub kasta tertinggi Liga Malta. Pengalaman baru ini pun diakui sedikit membuatnya gugup. Namun, hal tersebut malah membuatnya termotivasi bekerja lebih keras. “Ini perjalanan baru bagi karier…