PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Tim PSS U20 meraih kemenangan di laga uji tanding pada Sabtu (26/11/2022) siang di PSS Training Ground, lapangan Macanan, Prambanan. Menghadapi PPLP Jawa Tengah U20, Nindya Nur Lukito dan kolega menang tipis 1-0. Kemenangan tersebut berkat kerjasama apik tiga pemain PSS U20 di area pertahanan tim lawan, yakni Nindya Nur Lukito memberikan…
PSSLEMAN.ID, MALANG – PSS kembali mencuri poin di laga tandang kedua di pekan ketiga BRI Liga 1 2022-2023 usai memaksa hasil imbang skor kacamata dari tuan rumah Arema FC, di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang. Pelatih PSS, Seto Nurdiantoro, melakukan perubahan formasi penjaga gawang di laga ini. Posisi kiper utama dijabat Try Hamdani Goentara menggantikan Muhammad…
PSSLEMAN.ID, MALANG – Pekan ketiga BRI Liga 1 2022-2023, penggawa Laskar Sembada kembali melakukan laga lawatan ke stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang menghadapi tuan rumah Arema FC, Jum’at (5/8/2022) malam. Melakoni laga tersebut, tim PSS membawa 21 pemain dengan dua pemain yang masih dipantau kondisinya, yakni Mychell dan Komarudin. “Persiapan seperti biasa dengan waktu sedikit pendek…