PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Mengakhiri laga uji tanding kontra Footballclass Kediri U13, Kamis (29/12/2022) pagi di Macanan PSS Training Ground, tuan rumah PSS Sleman U13 meraih kemenangan besar dengan skor mencolok 7-1. Namun kemenangan ini harus dibuka dengan kebobolan terdahulu oleh tim tamu ketika laga berjalan dalam waktu 30 detik. “Karena kurang fokus dan mis komunikasi…