Official Site PSS Sleman
24 Mei

PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Investasi kripto saat ini semakin terkenal di seluruh dunia. Apalagi, saat ini ada aset kripto seperti non-fungible token (NFT) yang lebih menarik. NFT semakin dikenal di tanah air setelah viralnya NFT Ghazali Everyday di Indonesia. NFT merupakan projek digital seni pertama berbentuk komersil dalam dunia blockchain. NFT yang sudah berkembang sejak 2019, memiliki…

12 Mei

PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Liga 1 musim 2022/2023 telah dijadwalkan bergulir pada akhir bulan Juli mendatang. Manajemen PSS Sleman terus bergerak dalam bursa transfer pemain demi memenuhi kebutuhan tim sebelum Liga dimulai. Pemain muda potensial menjadi bidikan pelatih kepala Seto Nurdiyantoro dan kolega. Gelandang serang asal Papua, Todd Rivaldo Albert Ferre resmi bergabung di keluarga Super…

22 Feb

PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Kiprah PSS Sleman di BRI Liga 1 2021/2022 tidak lepas dari dukungan manajemen PT Putra Sleman Sembada (PT PSS) serta kerja sama dengan para sponsor yang membantu operasional tim menjalani kompetisi pada musim ini. Meski begitu adanya kerja sama yang dilakukan harus bersifat sama-sama memberi manfaat, dan apabila ada tindakan yang merugikan…

02 Feb

PSSLEMAN.ID/BADUNG – PSS dipastikan akan kembali tidak diperkuat oleh 5 pemainnya pada lanjutan BRI Liga 1 2021/2022 melawan Persik Kediri di stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Rabu (02/02/2022). Kelima pemain tersebut dinyatakan positif merujuk pada hasil swab PCR terakhir yang dilakukan oleh Satuan Gugus (Satgas) COVID-19 pada Selasa (01/02/2022) pagi. “Kelima pemain tersebut…

27 Okt

PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Telah dikeluarkan pernyataan keputusan sirkuler pemegang saham sebagai pengganti rapat umum pemegang PT Putra Sleman Sembada (“PT PSS”) tentang pemberhentian, perubahan nomenklatur jabatan, Pengalihan tugas, dan pengangkatan anggota-anggota direksi PT PSS. Sesuai dengan data dalam format isian perubahan yang disimpan di dalam sistem Administrasi Badan Hukum berdasarkan Akta Notaris Nomor 49 tanggal…

29 Agu

PSSLEMAN.ID, SLEMAN – Menjaga protokol kesehatan menjadi salah satu poin penting bagi seluruh kontestan di kompetisi BRI Liga 1 2021/2022 tanpa terkecuali termasuk PS Sleman di tengah-tengah pandemi Covid 19. Elwizar Aminuddin, dokter tim Super Elja menjelaskan perbedaan protokol kesehatan di turnamen Piala Menpora dengan kompetisi BRI Liga 1 2021/2022. “Beberapa poin yang beda adalah…